Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB

Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB - Hai semuanya pengunjung ulfandroid, kembali lagi dengan artikel menarik lainnya persembahan ulfandroid kepada kalian semua. Pada kesempatan ini admin akan share bagaimana cara melakukan transfer file dari xiaomi ke pc/laptop melalui wifi.

Transfer file menggunakan wifi? tepat sekali, Xiaomi merupakan Ponsel yang memiliki tampilan sangat bagus, tidak hanya tampilannya Xiaomi dengan MIUI-nya juga memiliki keunggulan, salah satunya fitur adalah FTP. Nah, dari FTP itu memiliki fungsi untuk memindah atau menyalin data atau file dari Xiaomi ke PC atau Laptop atau sebaliknya tanpa menggunakan kabel. Sehingga kalian yang mungkin tidak membawa kabel data bisa lebih mudah memindahkan data-data.

Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB

Syarat yang harus dipenuhi untuk melakukan transfer file:

  • Smartphone Xiaomi (Redmi 1S, Redmi Note, Mi2, Mi3, Mi4, MiPad, dll).
  • MIUI.
  • Explorer Bawaan.
  • Yang paling utama adalah terhubung dan menggunakan jaringan Wifi yang sama.

Langkah-langkah melakukan transfer file xiaomi ke pc:
  • Perangkat xiaomi dan komputer/laptop kalian sudah terhubung di jaringan internet (wifi) yang sama.
  • Buka xplorer pada xiaomi kalian dan dibagian bawah ada icon "FTP" lalu kalian tap icon tersebut.
Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB

  • Akan muncul halaman baru dan tap "start server".
Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB

  • Tunggu sampai kalian mendapatkan alamat FTP. Alamat tersebut akan digunakan dan diakses dari komputer.
Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB

  • Selanjutnya, tulis alamat FTP perangkat pada address bar dan sekarang kalian dapat transfer data tanpa menggunakan kabel.
Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB

Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB

Bagimana simpel bukan carannya, cukup sekian artikel pada kesempatan kali ini tentang Cara Transfer File Dari Xiaomi Ke PC Tanpa Kabel USB. Semoga bisa bermanfaat dan berguna untuk kalian semua. Terima kasih sudah berkunjung, see you at next post.

Cara Melewati Adf.ly


Blog, Updated at: 03:14:00

0 komentar:

Post a Comment

Apabila kalian memiliki pertanyaan atau ingin lapor masalah link error, bisa langsung melakukan komentar serta dimohon untuk dapat menggunakan bahasa yang sopan, tidak melakukan spam, tidak menaruh link aktif, dll.. terima kasih..

Artikel N

Artikel I