Cara Menggunakan Fungsi Keyboard Swype Android

Ulfandroid on Cara Menggunakan Fungsi Keyboard Swype Android - jika kalian mempunyai sebuah perangkat android, pernahkah kalian merubah atau mengganti metode input keyboardnya. terdapat 4 model keyboard bawaan dari android. model qwerty, model 3x4 model dan 2 model lagi saya lupa. hehehe. tapi, pernahkah kalian mendengar keyboard dengan fungsi swype pada android? pasti yang punya android pernah mendengar fungsi dari keyboard ini.

Salah satu fitur Android yang sering di abaikan oleh banyak pengguna Android yaitu Swype. Pada dasarnya fitur Swype ini di benamkan dalam Sistem Operasi Android dengan tujuan untuk mempermudah pengguna dalam mengetik. Namun banyak pengguna android mengabaikannya mungkin karena ketidaktahuan dan belum terbiasa.

Cara Menggunakan Fungsi Keyboard Swype Android

Swype adalah cara menginput text dengan cepat pada layar sentuh, dengan cara menggerakkan satu jari terus menerus tanpa berhenti sampai tujuan kata yang di maksud tercapai. fungsi swype ini kita bisa dengan mudah menuliskan kalimat atau kata yang di inginkan dengan hanya menggeser-geserkan jari tanpa harus menekannya. nah, sekarang bagaimana cara menggunakan fungsi swype tersebut? begini caranya.

Contoh Cara penggunaan Swype, misalkan anda ingin menuliskan kata ” Android” Anda harus menekan huruf A tanpa melepaskan sentuhan pada layar keyboard lalu mengesek ke huruf N lalu D-R-I-D dan melepaskannya, maka tulisan yang akan muncul adalah “android” Kelebihan Swype lainnya adalah anda tidak perlu menelusuri huruf dengan komplit karena aplikasi Swype akan mengprediksi kata-kata yang anda input, perlu di perhatikan bila anda menggunakan dalam bahasa indonesia anda harus mengaktifkan kamus bahasa indonesia agar hasil prediksi sesuai dengan keinginan.

Cara Menggunakan Fungsi Keyboard Swype Android

Bagaimana? bisa tidak menggunakan salah satu fitur dari android tersebut. tentunya tidak mudah kawan, harus banyak mencoba. sekian artikel tentang Cara Menggunakan Fungsi Keyboard Swype Android ini. semoga bisa bermanfaat dan menambah ilmu pengetahuan kalian tentang android. terima kasih.

Cara Melewati Adf.ly


Blog, Updated at: 01:44:00

0 komentar:

Post a Comment

Apabila kalian memiliki pertanyaan atau ingin lapor masalah link error, bisa langsung melakukan komentar serta dimohon untuk dapat menggunakan bahasa yang sopan, tidak melakukan spam, tidak menaruh link aktif, dll.. terima kasih..

Artikel N

Artikel I